7:55:00 AM

Cara Merubah Gambar Bisa Berbicara Dengan CrazyTalk Pro v7.3

    Membuat gambar atau foto bisa berbicara atau bergerak saat ini bukan suatu hal yang sulit. Kemajuan teknologi yang sangat pesat menjadi salah satu alasannya. Telah tercipta berbagai macam software canggih multifungsi. Dengan adanya ini, tentu kehidupan manusia jadi semakin mudah.
    Nah, teknologi saat ini memang sangat amat mengagumkan. Salah satunya, telah muncul cara membuat gambar atau foto bisa berbicara atau bergerak dengan mudah. Tanpa harus tau bahasa pemrograman. Untuk orang awam bisa mudah membuatnya. Caranya adalah
dengan software yang bernama "CrazyTalk".
   CrazyTalk adalah sebuah software produksi dari Reallusion.Inc yang memiliki kemampuan mengubah gambara atau foto bisa berbicara dengan teknologi animasi 3D. Tak perlu meng-coding atau apalah, sudah bisa membuat animasi dari sebuah gambar. Bisa memasukkan suara/audio dengan mudah bahkan dengan rekaman suara kita sendiri pun bisa. Software ini pun sangat mudah penggunaannya. Saya telah menggunakannya dan cukup membuat saya tercengang dengannya. Anda akan mengetahuinya setelah mencobanya sendiri. Saya jamin gampang dan hasilnya Wow. Saat ini, versi terbaru dari CrazyTalk ini adalah CrazyTalk Pro v7.3.
       Spesifikasi komputer/laptop yang dibutuhkan :
    Minimum System Requirements:
  • Intel Pentium D CPU 3.40GHz (2 CPUs)
  • 2GB free hard disk space
  • Display Resolution: 1024 x 720
  • Color Depth: True Color (32-bit)
  • Graphics Card: Open GL v1.3-capable
  • Video Memory: 512MB RAM
   Recommended System Requirements:
   (CrazyTalk7 will have better performance in below recommended environment.)
  • Dual core CPU or higher
  • 8GB RAM or higher recommended
  • 2GB free hard disk space or higher recommended
  • Display Resolution: 1024 x 720 or higher
  • Graphics Card: Nvidia GeForce 7 Series or higher /ATI HD 3000 Series or higher
  • Video Memory: 512MB RAM or higher recommended
  • Additional Requirements:
  • DirectX 9 and WMEncoder 9 are required for WMV exporting
  • Internet connection required for online activation
   Operating System:
  • Windows 8 /Windows 7 /Windows Vista /Windows XP (With Service Pack 2 or later)
  • Support for 32-bit and 64-bit operating system
   ***Note: Only compatible with non Virtual Machine software or windows feature like Hyper-V.
  
  Untuk mendapatkannya, anda hanya cukup mendownloadnya. klik link download berikut :

   Download

  Software tersebut full version dan terbaru serta telah mengandung konten yang lengkap. Anda hanya tinggal menginstallnya saja. Sudah cracked.
  Sekian dari saya semoga bermanfaat.

1   komentar :

  1. sama-sama gan :) alhamdulillah semoga animasi agan sukses :D

    BalasHapus

terima kasih telah bekomentar. Komentar anda akan sangat membantu kemajuan dari blog ini.